Tiga Jurnalis Muhlas Lakukan Kegiatan Jurnalis Sains

Surabaya, syiarmu.com – Pada Selasa (20/2) tiga jurnalis Muhlas membuat karya jurnalistik digabungkan dengan sains. Kegiatan ini sebagai persiapan lomba karya tulis ilmiah yang diselenggarakan Universitas Putra Wijaya pada Kamis, 22 Februari 2024. Nabiila Yanti Effendi, Kirana Aisha Kurnia Putri, dan Firny Atthalia Kurniawan merupakan tiga siswi SD Muhammadiyah 11 Surabaya. Ketiga siswi kelas 5 … Read more

Tarhib Ramadhan, PCA Krembangan Rapatkan Pimpinan

Surabaya, syiarmu.com – Pada Rabu malam (28/2) Pimpinan Cabang Aisyiyah Krembangan mengadakan rapat koordinasi untuk menyambut (tarhib) datangnya bulan suci Ramadhan. Kegiatan ini dilaksanakan di kediaman Ketua PCA Krembangan Ustadzah Umu Khasanah. Rapat yang diikuti Pimpinan harian dan juga Ketua Majelis dimulai pada pukul 20.00 yang dibuka langsung oleh Umu Khasanah. Umu menyampaikan beberapa program … Read more

Jangan Ragu Berinfak untuk Rumah Allah

Surabaya, syiarmu.com – Pada Selasa (27/2) diadakan musyawarah yang membahas tentang membangun rumah Allah. Kegiatan itu diadakan di musholla Al Bayan di jalan Sedayu 7/34 Surabaya. Hadir dalam agenda tersebut para pengurus PCM Krembangan. Musyawarah itu diadakan karena kondisi musholla Al Bayan yang semakin memprihatinkan. Fisik bangunan yang sudah tua dan atap usuk yang dimakan … Read more

Muven Sukses Melaksanakan Asesmen Bakat dan Minat

Surabaya, syiarmu.com – Hari Rabu (28/2) merupakan hari terakhir pelaksanaan Asesmen Bakat dan Minat (ABM) di SMP Muhammadiyah 11 Surabaya. ABM di Muven telah berlangsung mulai dari Senin, 19 Februari 2024 sampai Rabu, 28 Februari 2024. Peserta ABM tentunya seluruh siswa kelas 9. Di Muven, kegiatan yang diselenggarakan Dinas Pendidikan Surabaya ini dilaksanakan di laboratorium … Read more

Malam Mingguan ala AMM Kemayoran

Surabaya, syiarmu.com – Pada Sabtu (24/2) diadakan Rapat Persiapan Kegiatan Ramadhan oleh AMM Kemayoran. Kegiatan malam Minggu itu diadakan di Kantor Sekretariat PRM Kemayoran yang beralamat di jalan Krembangan Baru gang 7 nomor 17. Agenda tersebut diadakan dalam rangka menyusun program AMM Kemayoran saat bulan Ramadhan. Rapat yang diikuti oleh PRPM, PRNA, dan PR IPM … Read more

Kreatif, Operet Anak SD MuhlaS Mengisahkan Kemampuan Gen Z Memanfaatkan Gadget

Surabaya, syiarmu.com – Penampilan yang luar biasa ditunjukkan oleh siswa-siswi SD MuhlaS dalam Operet Anak bertajuk teknologi digital pada acara Parenting Class 2024 pada Sabtu (24/2/24). Operet dengan tema “Doraemon go to Generasi Z” ini dimainkan oleh 12 anak yang dilatih dan dipersiapkan khusus oleh Nila Siamsari guru ekstra Tari untuk tampil dalam Parenting Class … Read more

Jelang Ramadhan, Guru dan Karyawan Muven Peroleh Ilmu Wudhu dan Shalat Sesuai Sunnah Rasulullah

Surabaya, syiarmu.com – AUM adalah sarana dakwah Muhammadiyah. Guru dan karyawan termasuk dai Muhammadiyah. Jangan sampai dai Muhammadiyah tidak menyuarakan Muhammadiyah, tetapi malah menyuarakan paham yang lain. Hal itulah yang ditegaskan ustadz Akhwan Hamid SPd MPdI dalam pembinaan di SMP Muhammadiyah 11 Surabaya. Ketua PCM Krembangan itu juga berpesan agar aktivis Muhammadiyah harus mengutamakan tempat … Read more

Parenting Class SD Muhlas 2024 Kupas Keunggulan Generasi Z

Surabaya,syiarmu.com – Pada Sabtu (24/2) SD Muhammadiyah 11 Surabaya menggelar parenting. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Paguyuban SD Muhlas dengan mengundang psikolog, praktisi pendidikan, dan penulis Ani Christina SPsi serta trainer Eko Ariyanto SPd. Kegiatan ini dihadiri oleh ratusan wali murid, guru, dan karyawan Muhlas. Dalam kesempatan ini Eko menyampaikan bahwa saat ini secara umum seluruh … Read more

Kompak, Komite-Paguyuban SD Muhlas Sukses Gelar Parenting Class

Surabaya, syiarmu.com – Sinergi kerjasama yang kompak diperlihatkan para walimurid yang tergabung dalam Komite-Paguyuban SD Muhammadiyah 11 Surabaya dalam kegiatan parenting class yang diadakan pada Sabtu (24/2/24). Mulai dari rapat koordinasi pada bulan Januari lalu satu bulan sebelum pelaksanaan hingga sukses acara digelar di auditorium AR Fachruddin gedung sekolah yang beralamatkan di Jalan Dupak Bangunsari … Read more

Siswi Muven Antusias Ikuti Sosialisasi Kesehatan Reproduksi

Surabaya, syiarmu.com – SMP Muhammadiyah 11 Surabaya atau yang lebih dikenal dengan Muhammadiyah Eleven (Muven) kedatangan tim dari feminax. Kunjungan tersebut dilakukan pada Jumat (23/2). Tim tersebut mengadakan sosialisasi dan edukasi serta pengenalan pada remaja perempuan tentang adanya menstruasi dan pubertas. Sebelum kegiatan dimulai tim feminax memulainya dengan salam sapa dan perkenalan. Kegiatan pun dilanjut … Read more