Puasa Ramadhan yang Dirindukan Surga Harus ber-SNI

Surabaya, syiarmu.com – Pada Senin (11/3/24) ustadz H. Soedjono, S.Pd., M.Pd menyampaikan tausiah di masjid Al-Islah, Jl. Purwodadi Raya. Tema yang dibahas yakni puasa Ramadhan yang dirindukan Surga harus ber-SNI. Pada awal ceramah da’i segudang parikan tersebut mengimbau setiap umat muslim memiliki persiapan yang optimal sehingga ibadah dalam bulan Ramadhan berjalan dengan baik. Hal itu … Read more