Panti Asuhan Muhammadiyah Nyai Walidah Gelar Baitul Arqom Ramadhan 1446 H
Surabaya, syiarmu.com – Pada Sabtu dan Ahad (22-23/3/2025) Alumni Panti Asuhan Muhammadiyah Nyai Walidah menyelenggarakan kegiatan Baitul Arqom yang mengangkat tema “Ramadhan Challenge Meningkatkan kualitas Diri dan Membangun Mindset Kader Muhammadiyah”. Menurut Niken Ayu, Ketua Panitia, kegiatan ini bertujuan untuk menambah wawasan tentang kehidupan bermuhammadiyah dengan bekal ilmu dan motivasi dari para senior Muhammadiyah dalam … Read more