PCM Krembangan Raih Prestasi pada Lomba Manasik Haji Semarak Milad ke-113 Muhammadiyah

Surabaya, syiarmu.com – Semarak Milad ke-113 Muhammadiyah yang digelar oleh Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kota Surabaya menjadi ajang prestasi dan kebanggaan bagi Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Krembangan. Dalam lomba manasik haji yang menjadi salah satu rangkaian kegiatan, PCM Krembangan berhasil meraih Juara 2 untuk regu putri dan Juara Harapan 2 untuk regu putra. Regu putri … Read more

PCM Krembangan Pukau Juri dalam Seleksi Tahap I CRM Award 2025 di UMS

SURAKARTA Syiarmu.com – Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Krembangan tampil memukau dan berhasil menarik perhatian dewan juri serta peserta dari PCM lain dalam Seleksi Tahap I Lomba Cabang Ranting Muhammadiyah (CRM) Award ke-2025. Seleksi bergengsi ini dilaksanakan pada hari Ahad (12/10/2025) bertempat di Gedung Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Rombongan PCM Krembangan yang hadir langsung … Read more

PCM Krembangan Pukau Juri di Ajang CRM Award, Ungkap Isu Kesehatan dan Pembinaan Sosial

Pasuruan, syiarmu.com – Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Krembangan, Surabaya, tampil memukau dalam Asesmen CRM (Cabang Ranting Muhammadiyah) Award tingkat Provinsi Jawa Timur. Acara ini diselenggarakan oleh Lembaga Pengembangan Cabang dan Ranting (LPCR) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jatim di Agromulia Prigen, Pasuruan, pada Selasa (16/9/2025). PCM Krembangan menjadi salah satu peserta dari Kota Surabaya untuk kategori … Read more

PCM Krembangan Hadir di Ajang Asesmen CRM Award Tingkat Provinsi Jatim

Pasuruan, syiarmu.com – Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Krembangan, Surabaya, ikut serta dalam Asesmen Cabang Ranting Muhammadiyah (CRM) Award tingkat Provinsi Jawa Timur. Acara ini diselenggarakan oleh Lembaga Pengembangan Cabang dan Ranting (LPCR) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jatim dan berlangsung pada Selasa (16/9/2025), di Agromulia Prigen, Pasuruan. PCM Krembangan hadir sebagai salah satu peserta untuk kategori … Read more

PCM Krembangan Raih Juara 1 dalam CRM Award, Ini Pesan Ketuanya

Surabaya, syiarmu.com – Pimpinan Cabang Muhammadiyah Krembangan telah sukses meraih prestasi. Prestasi membanggakan itu yakni PCM Krembangan terpilih sebagai Juara Terbaik ke-1 dalam Cabang Ranting Masjid (CRM) Award. Gelaran tersebut diadakan oleh Pimpinan Daerah Muhammadiyah Surabaya. Kabar resmi itu disampaikan melalui Surat Keputusan Pimpinan Daerah Muhammadiyah Surabaya tentang Penetapan Cabang, Ranting, Masjid Terbaik tahun 2025 … Read more

Bertepatan dengan HUT RI, SPMB Terpadu PCM Krembangan Telah Diresmikan

Surabaya, syiarmu.com – Peresmian atau peluncuran (launching) Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) terpadu PCM Krembangan telah dilakukan. Kegiatan itu bertepatan dengan peringatan HUT ke-80 RI yakni pada Ahad (17/8/2025). Wakil Ketua PCM Krembangan bidang Dikdasmen PNF dan MPKU H Sutikno SSos MH meresmikan SPMB tersebut. Hal itu tentu menjadi momen istimewa bagi keluarga besar Pimpinan … Read more

Menjadi Pembina Upacara Peringatan HUT RI, Ketua PCM Krembangan Sampaikan Empat Ciri Orang Bersyukur

Surabaya, syiarmu.com – Pada Ahad (17/8/2025) dilaksanakan upacara peringatan HUT ke-80 Republik Indonesia. Kegiatan yang dilaksanakan oleh Muhammadiyah Krembangan ini bertempat di depan SMP Muhammadiyah 11 Surabaya. Pembina upacara tahunan ini adalah Ketua PCM Krembangan Akhwan Hamid SPd MPdI. Pada awal amanatnya, Akhwan mengatakan bahwa kemerdekaan ini diperoleh melalui perjuangan pahlawan perang dan pendidikan. Dulu … Read more

Kuatnya Keteladanan Rasulullah yang Tak Lekang oleh Zaman

Surabaya, syiarmu.com – Pada Ahad (3/8/2025) diadakan Pengajian Keluarga Sakinah di masjid Al Azhar, Dupak Bandarejo 25, Surabaya. Mubalig kajian bulanan itu adalah M. Ruman Nasruddin MPdI. Tema yang dibahas adalah “The Power of Uswah.” Uswah berarti keteladanan. Uswah menjadi strategi terbaik dan efektif Rasulullah saw. dalam berdakwah. Beliau berdakwah di Mekkah selama 13 tahun … Read more

Ketua PCM Krembangan: Mari Menyekolahkan Anak di Muhammadiyah

Surabaya, syiarmu.com – Pada Ahad (4/5/2025) Majelis Tabligh PCM Krembangan mengadakan Pengajian Keluarga Sakinah. Agenda bulanan ini berlangsung di SMP Muhammadiyah 11 Surabaya, Dupak Bangunsari 50-54. Mubalig pada kajian ini adalah Ustadz Dr Achmad Junaedi Lc MA dengan tema “Merawat Iman di Akhir Zaman”. Acara dibuka oleh siswi Muven yakni Diva Nur Aina dan Keisya … Read more

Polres Pelabuhan Tanjung Perak Dukung Aksi Bela Palestina

Surabaya, syiarmu.com – Pada Sabtu (19/4/25) pukul 06.00 di halaman SD Muhlas telah berkumpul seluruh warga Muhammadiyah Krembangan baik dari PCM, PCA, PRM, PRA maupun seluruh Ortom dan simpatisan yang turut serta berpartisipasi dalam aksi damai bela Palestina yang diselenggarakan di Gedung Grahadi, jl. Gubernur Suryo Surabaya. Dengan mengendarai mobil pribadi, angkutan umum maupun sepeda … Read more